Banjir di Kel Tanjung Selamat Medan 12 September 2015
Senin, 05 Oktober 2015, 17:00:00 | Dibaca: 1680
Banjir yang yang terjadi pada hari sabtu tanggal 12 September 2015 sekitar pukul 01.00 WIB Kota Medan dan Kabupaten Karo mengalami curah hujan tinggi yang mengakibatkan sisi tanggul Sungai Sunggal jebol dan berdekatan dengan Komplek Perumahan Plamboyan /Oma Deli dimana lokasi kejadian banjir Jalan Plamboyan Kel. Tanjung Selamat Medan.
Adapun ketinggian air kurang lebih 1 meter dari batas normal, Badan Penanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Kota Medan dan bersama-sama dengan Basarnas melakukan Evakuasi korban yang berjumlah ±80 KK, air ,mulai surut pada pukul 05.00 Wib.