Detail Berita
Kebakaran di SUDIREJO

Kebakaran di SUDIREJO

Rabu, 23 November 2016, 17:00:00 | Dibaca: 521


 

BPBD Kota Medan (Jumat, 23 September 2016)---Terjadi Kebakaran, Pada hari jumat, 23 september 2016
Pukul wib 19.40 WIB. Lokasi di Jl. Air Bersih No.129, Lingk. IX. Kel. Sudirejo I, Kec. Medan Kota. Objek Terbakar ruangan dapur rumah semi permanen 3x5m2 dengan persentase 20%. Sementara asal api di duga akibat arus pendek,Korban jiwa NIHIL. Api dapat dipadamkan warga pukul 20.30 WIB. P2K yang berada dilokasi 2 unit.

Sumber: KC dan PD (Iqbal Harahap&Joko Pacro)